UPAYA MENINGKATKAN KONSENTRASI MELALUI ICE BREAKING PADA ANAK KELOMPOK B DI PAUD AL-FARHAN DEPOK

Detail Cantuman

Skripsi

UPAYA MENINGKATKAN KONSENTRASI MELALUI ICE BREAKING PADA ANAK KELOMPOK B DI PAUD AL-FARHAN DEPOK

XML

Konsentrasi ice breaking anak di PAUD Al-Farhan Depok belumberkembang secara maksimal terutama dalam konsentrasi pada anak, karena darihasil pengamatan pada anak Kelompok B PAUD Al-Farhan di Depok bahwa padasaat kegiatan berlangsaung masih ada beberapa anak yang tidak memperhatikan danribut sendiri di dalam kelas. Guru harus mampu menciptakan suasana denganmenggunakan ice breaking agar anak fokus pada kegiatan tersebut.Adapun tujuan dari peneliti ini adalah untuk mengetahui penerapan icebreaking dalam meningkatkan konsentrasi belajar pada anak kelompok B di PAUDAl-Farhan Depok. Untuk mengetahui peningkatan konsentrasi belajar melalui icebreaking pada anak kelompok B di PAUD Al-Farhan Depok.Jenis penelitian ini adalah penelitian tindakan kelas yang dilaksanakanmelalui 2 siklus yaitu meliputi kegiatan perencanaan, pelaksanaan, pengamatanatau observasi, dan refleksi. Sedangkan untuk mengetahui tingkat perkembangananak peneliti menggunakan lembar observasi. Pelaksanaan ice breaking di PAUDAl-Farhan Depok pada tahun ajaran 2023/2024 dilaksanakan oleh 16 anak.Hasil penelitian: Berdasarkan hasil penelitian yang telah dilakukan,diketahui bahwa ice breaking dapat meningkatkan konsentrasi anak di PAUD Al-Farhan Depok. Pada Pra Siklus diperoleh hasil 25% meningkat sebanyak 28,12%menuju siklus I. Pada Siklus I diperoleh hasil rata-rata sebesar 53,12% mengalamipeningkatan sebesar 32,19% menuju siklus II. Pada Siklus II memperoleh hasil rata-rata sebesar 85,31%. Hal tersebut dapat dilihat dari hasil penilaian siklus II yangmenunjukan bahwa konsentrasi melalui ice breaking sudah mencapai kriteriaperkembangan yang diharapkan yaitu BSB (Berkembang Sangat Baik). Haltersebut juga dapat dilihat saat proses kegiatan ice breaking berlangsung, anaksudah dapat mengkoordinasi mata dan gerak tubuhnya.


Detail Information

Item Type
SKRIPSI
Penulis
Lulu Halimatusyadiah - Personal Name
Student ID
2019330010
Dosen Pembimbing
Mustika Dewi Muttaqien, M.Si - - Dosen Pembimbing 1
Penguji
Kode Prodi PDDIKTI
Edisi
Unpublished
Departement
Pendidikan Anak Usia Dini (PIAUD)
Kontributor
Bahasa
Indonesia
Penerbit STAI AL-HAMIDIYAH JAKARTA : Depok.,
Edisi
Unpublished
Subyek
No Panggil
PIAUD 202308
Copyright
STAI AL-HAMIDIYAH JAKARTA
Doi

Lampiran Berkas

LOADING LIST...



Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnya  XML Detail